ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA NY. L DENGAN MASALAH UTAMA ISOLASI SOSIAL DI PANTI DARUL IMAN AT-THORFIYYAH KARAWANG

Dublin Core

Title

ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA NY. L DENGAN MASALAH UTAMA ISOLASI SOSIAL DI PANTI DARUL IMAN AT-THORFIYYAH KARAWANG

Subject

Isolai Sosial

Description

Isolasi sosial merupakan keadaan seseorang yang mengalami penurunan bahkan
sama sekali tidak mampu berinteraki dengan orang lain karena mungkin merasa di
tolak, kesepian dan tidak mampu menjalin hubungan yang baik antar sesama. Hasil
wawancara yang dilakukan penulis kepada ketua panti Darul Iman At-thorfiyyyah
Karwang, mengatakan terdapat 28 orang pasien yang mengalami gangguan jiwa,
meliputi isolasi sosial 4 orang (14%) harga diri rendah 4 orang (14%) halusinasi 9
orang (32%) resiko perilaku kekerasan 9 orang (32%) defisit perawatan diri 2 orang
(8%) . mayoritas pasien yang datang kepanti adalah ODGJ dengan masalah awal
perilaku kekerasan. Metode pengumpulan data menggunakan wawancara,
observasi dan studi kepustakaan. Dari hasil pengkajian didapatkan bahwa pasien
mengalami Isolasi Sosial, Harga Diri Rendah, Halusinasi, Defisit Perawatan Diri
dan Resiko Perilaku Kekerasan. Tindakan yang dilakukan pada pasien isolasi sosial
yaitu SP 1 Mengidentifikasi penyebab isolasi sosial, mengidentifikasi keuntungan
berinteraksi dengn orang lain, mengidentifikasi kerugian tidak berinteraksi dengan
orang lain, mengajarkan pasien cara berkenalan, SP 2 melatih pasien berkenalan
dengan satu orang. Setelah dilakukan tindakan keperawatan pada Ny.L dengan
masalah utama Isolasi Sosial selama 3 hari, penulis merasakan bahwa untuk pasien
isolasi sosial diharapkan pihak panti dapat melibatkan pasien dalam melakukan
kegiatan selama berada dipinti.

Creator

Susi Nurhayati

Publisher

perpustakaan horizon karawang

Date

juni 2023

Contributor

fajar bagus w

Format

PDF

Language

Indonesia

Type

Text

Files

Citation

Susi Nurhayati, “ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA NY. L DENGAN MASALAH UTAMA ISOLASI SOSIAL DI PANTI DARUL IMAN AT-THORFIYYAH KARAWANG,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 19, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/1171.