ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. T DENGAN HIPERTENSI DI RUANG RENGASDENGKLOK RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN KARAWANG
Dublin Core
Title
ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. T DENGAN HIPERTENSI DI RUANG RENGASDENGKLOK RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN KARAWANG
Subject
Asuhan Keperawatan
Description
Hipertensi adalah suatu keadaan terjadi peningkatan tekanan darah secara abnormal dan
terus menerus beberapa kali pemeriksaan tekanan darah. Hipertensi adalah salah satu
penyebab kematian nomor satu secara global yang memerlukan penanggulangan yang
baik. Salah satu gejala hipertensi adalah nyeri kepala bagian belakang. Nyeri kepala
bagian belakang dapat mengganggu aktifitas sehari-hari penderita hipertensi essensial.
Masalah keperawatan yang muncul pada kasus yaitu nyeri akut, risiko perfusi serebral
tidak efektif, defisit nutrisi, keletihan, dan defisit perawatan diri. Salah satu tindakan non
farmakologis untuk mengurangi atau mengatasi nyeri akut yaitu dengan terapi relaksasi
nafas dalam. Dikasus terdapat 5 masalah keperawatan terhadap masalah hipertensi, dan
5 diantaranya semuanya teratasi sebagian. Penulis melakukan asuhan keperawatan
terhadap Ny. T pada tanggal 30 Maret sampai 01 April 2023. Adapun tindak lanjut dari
penulis menyarankan kepada Ny. T untuk selalu menjaga kesehatan dan menjaga pola
makan yang baik.
terus menerus beberapa kali pemeriksaan tekanan darah. Hipertensi adalah salah satu
penyebab kematian nomor satu secara global yang memerlukan penanggulangan yang
baik. Salah satu gejala hipertensi adalah nyeri kepala bagian belakang. Nyeri kepala
bagian belakang dapat mengganggu aktifitas sehari-hari penderita hipertensi essensial.
Masalah keperawatan yang muncul pada kasus yaitu nyeri akut, risiko perfusi serebral
tidak efektif, defisit nutrisi, keletihan, dan defisit perawatan diri. Salah satu tindakan non
farmakologis untuk mengurangi atau mengatasi nyeri akut yaitu dengan terapi relaksasi
nafas dalam. Dikasus terdapat 5 masalah keperawatan terhadap masalah hipertensi, dan
5 diantaranya semuanya teratasi sebagian. Penulis melakukan asuhan keperawatan
terhadap Ny. T pada tanggal 30 Maret sampai 01 April 2023. Adapun tindak lanjut dari
penulis menyarankan kepada Ny. T untuk selalu menjaga kesehatan dan menjaga pola
makan yang baik.
Creator
Nanda Amelia
Publisher
Perpustakaan Horizon Karawang
Date
09 Juni 2023
Contributor
Fajar bagus W
Format
PDF
Language
Indonesia
Type
Text
Files
Collection
Citation
Nanda Amelia, “ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. T DENGAN HIPERTENSI DI RUANG RENGASDENGKLOK RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN KARAWANG,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 19, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/1225.