Jurnal Nasional Infokes vol. 5 no.1 2021
UJI KUALITATIF KANDUNGAN BORAKS PADA MAKANAN BAKS YANGBEREDAR DI PASAR CIJERAH KOTA BANDUNG

Dublin Core

Title

Jurnal Nasional Infokes vol. 5 no.1 2021
UJI KUALITATIF KANDUNGAN BORAKS PADA MAKANAN BAKS YANGBEREDAR DI PASAR CIJERAH KOTA BANDUNG

Subject

Boraks, Uji Nyala, Uji Warna, Bakso

Description

Boraks adalah senyawa kimia turunan dari logam berat Boron (B) dan biasanya digunakan
sebagai bahan antijamur, pengawet kayu dan antiseptik pada kosmetik. Penggunaan boraks
sebagai bahan pengawet dalam makanan telah dilarang penggunaannya oleh pemerintah. Namun
kenyataannya masih banyak ditemukan penggunaan boraks pada makanan salah satunya yaitu
bakso. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengidentifikasi boraks pada bakso yang dijual di Pasar
Cijerah Kota Bandung. Pengambilan sampel dilakukan pada 15 penjual bakso masing-masing 3-
5 sampel. Sampel diidentifikasi menggunakan metode uji nyala api dan uji warna reagen test kit
boraks. Hasil penelitian identifikasi boraks dalam sampel bakso dengan reaksi uji nyala api tidak
timbul nyala api berwarna hijau dan uji warna reagen test kit boraks tidak timbul perubahan
warna oranye, jadi berdasarkan uji tersebut bakso yang beredar di Pasar Cijerah Kota Bandung
negatif tidak mengandung bahan pengawet boraks. Sehingga, bakso yang beredar di Pasar
Cijerah Kota Bandung aman untuk dikonsumsi oleh masyarakat. Untuk penelitian selanjutnya
perlu dilakukannya analisis kandungan gizi pada bakso di Pasar Cijerah Kota Bandung sebagai
tambahan referensi dan informasi bagi masyarakat, dan area penelitian lebih diperluas.
Kata kunci : Boraks, Uji Nyala, Uji Warna, Bakso

Creator

1Ela Melani MS, 2 Nadiya Nur Afiah Putri Nandika

Date

JUNI 2021

Contributor

PERI IRAWAN

Format

PDF

Language

INDONESIA

Type

TEXT

Files

Tags

,Repository, Repository Horizon University Indonesia, Repository Universitas Horizon Indonesia, Horizon.ac.id, Horizon University Indonesia, Universitas Horizon Indonesia, HorizonU, Repo Horizon , ,Repository, Repository Horizon University Indonesia, Repository Universitas Horizon Indonesia, Horizon.ac.id, Horizon University Indonesia, Universitas Horizon Indonesia, HorizonU, Repo Horizon , ,Repository, Repository Horizon University Indonesia, Repository Universitas Horizon Indonesia, Horizon.ac.id, Horizon University Indonesia, Universitas Horizon Indonesia, HorizonU, Repo Horizon , ,Repository, Repository Horizon University Indonesia, Repository Universitas Horizon Indonesia, Horizon.ac.id, Horizon University Indonesia, Universitas Horizon Indonesia, HorizonU, Repo Horizon ,

Citation

1Ela Melani MS, 2 Nadiya Nur Afiah Putri Nandika, “Jurnal Nasional Infokes vol. 5 no.1 2021
UJI KUALITATIF KANDUNGAN BORAKS PADA MAKANAN BAKS YANGBEREDAR DI PASAR CIJERAH KOTA BANDUNG,” Repository Horizon University Indonesia, accessed November 21, 2024, https://repository.horizon.ac.id/items/show/1737.