Prosiding Zoominar Nasional Keperawatan Universitas Sriwijaya 2020
HUBUNGAN PEMBERIAN INISIASI MENYUSU DINI (IMD) DENGAN KELANCARAN PENGELUARAN ASI
A RELATIONSHIP BETWEEN THE PROVISION OF EBI WITH THE SMOOTH DELIVERY OF BREAST MILK

Dublin Core

Title

Prosiding Zoominar Nasional Keperawatan Universitas Sriwijaya 2020
HUBUNGAN PEMBERIAN INISIASI MENYUSU DINI (IMD) DENGAN KELANCARAN PENGELUARAN ASI
A RELATIONSHIP BETWEEN THE PROVISION OF EBI WITH THE SMOOTH DELIVERY OF BREAST MILK

Subject

IMD, Kelancaran ASI.
EBI, Smooth Breastfeeding..

Description

Dampak tidak dilakukan inisiasi menyusu dini pada bayi adalah terjadinya kegagalan menyusui sehingga bayi tidak mendapatkan kolostrum yang bermanfaat untuk menurunkan angka kematian bayi. Disamping itu resiko tidak dilakukan inisiasi menyusu dini pada bayi adalah terjadinya kematian di jam pertama kelahirannya karena bayi tidak bisa menyesuaikan dengan lingkungan sekitarnya. Penelitian ini bertujuan untuk diketahuinya hubungan inisiasi menyusu dini (IMD) dengan kelancaran pengeluaran ASI.Penelitian
ini menggunakan metode survey analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi penelitian adalah semua seluruh ibu yang melahirkan normal di RSI Siti Khodijah Palembang sebanyak 50 responden, dengan menggunakan Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling. Hasil univariat menunjukkan bahwa dari 50 ibu didapatkan sebagian besar inisiasi menyusu dini (IMD) secara tidak tepat yaitu sebanyak 60% dan bahwa dari 50 ibu didapatkan sebagian besar kelancaran pengeluaran ASI lancar
yaitu sebanyak 54%.Hasil uji Chi-Square didapatkan p value ,006 <α (0,05) menunjukkan bahwa ada Hubungan Pemberian IMD dengan Kelancaran Pengeluaran ASI. Bahwa ada hubungan Pemberian IMD dengan Kelancaran Pengeluaran ASI. Memberikan pendidikan kesehtan tentang IMD dan juga bisa berupa poster atau leafleat yang diberikan pada saat ibu hamil melakukan pemeriksaan kehamilan.
The impact of not initiating early breastfeeding on infants is the occurrence of breastfeeding failure so that the baby does not get colostrum which is beneficial for reducing infant mortality. Besides the risk of not doing early breastfeeding in infants, is the occurrence of death in the first hour of birth because the baby cannot adjust to the surrounding environment. This study aims to determine the relationship between early breastfeeding initiation (EBI) and the smooth delivery of breast milk.Univariate results
showed that of 50 mothers, most of the initiations of breastfeeding were found incorrectly, which was 60%, and that of 50 mothers, the majority of smooth breast milk expenditure was 54%. Chi-Square test results obtained p value, 006 <α (0.05) indicates that there is a relationship between the administration of EBI and the smoothness of ASI expenditure.That there is a relationship between the provision of EBI with the smooth delivery of breast milk. Provide health education about EBI and can also be in the form of posters or leaflets given when pregnant women are carrying out pregnancy checks.

Creator

Meta Nurbaiti

Publisher

Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya

Date

16 Agustus 2020

Contributor

Sri Wahyuni

Rights

P-ISSN : 2477-1597
E-ISSN : 2685-4449

Format

PDF

Language

Indonesian

Type

Text

Coverage

Prosiding Zoominar Nasional Keperawatan Universitas Sriwijaya 2020

Files

Tags

,Repository, Repository Horizon University Indonesia, Repository Universitas Horizon Indonesia, Horizon.ac.id, Horizon University Indonesia, Universitas Horizon Indonesia, HorizonU, Repo Horizon ,

Citation

Meta Nurbaiti, “Prosiding Zoominar Nasional Keperawatan Universitas Sriwijaya 2020
HUBUNGAN PEMBERIAN INISIASI MENYUSU DINI (IMD) DENGAN KELANCARAN PENGELUARAN ASI
A RELATIONSHIP BETWEEN THE PROVISION OF EBI WITH THE SMOOTH DELIVERY OF BREAST MILK,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 28, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/3291.