APLIKASI KOMPRES SERAI HANGAT UNTUK MENGURANGI NYERI SENDI PADA KELUARGA TN.H KHUSUSNYA TN.H DI KEPUH AL-JARIYAH RT 03/ RW 15 KEL.KARANGPAWITAN KAB.KARAWANG TAHUN 2023

Dublin Core

Title

APLIKASI KOMPRES SERAI HANGAT UNTUK MENGURANGI NYERI SENDI PADA KELUARGA TN.H KHUSUSNYA TN.H DI KEPUH AL-JARIYAH RT 03/ RW 15 KEL.KARANGPAWITAN KAB.KARAWANG TAHUN 2023

Subject

Nyeri sendi , Kompres Serai Hangat

Description

Penuaan yang terjadi pada lansia menyebabkan penurunan fungsi organ dan sistem tubuh, salah satunya sistem muskuloskeletal. Nyeri sendi merupakan masalah yang umum dan signifikan di antara banyak masalah lansia lainnya yang sering dikaitkan dengan kesehatan yang lebih buruk karena gangguan fungsional yang lebih besar, kecacatan, depresi, demensia, gangguan tidur, dan isolasi sosial. Tujuan studi kasus ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan intervensi kompres hangat serai pada
keperawatan keluarga khususnya pada agregat lansia yang mengalami nyeri sendi.Studi kasus ini dilakukan dengan metode observasi, wawancara, dan pemberian intervensi kompres hangat serai pada Tn.H selama 5 hari. Dari hasil studi kasus dapat disimpulkan bahwa terjadi penurunan intensitas nyeri pada keluarga TN. H Khususnya TN.H yang mengalami nyeri sendi dengan pelaksanaan intervensi kompres serai hangat.

Creator

Mila Maulida

Publisher

Perpustakaan Horizon Indonesia

Date

April 2023

Contributor

Fajar bagus W

Format

PDF

Language

Indonesia

Type

Text

Files

Collection

Citation

Mila Maulida, “APLIKASI KOMPRES SERAI HANGAT UNTUK MENGURANGI NYERI SENDI PADA KELUARGA TN.H KHUSUSNYA TN.H DI KEPUH AL-JARIYAH RT 03/ RW 15 KEL.KARANGPAWITAN KAB.KARAWANG TAHUN 2023,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 18, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/4657.