PENGARUH MOTIVASI TERHADAP GAIRAH KERJA PEGAWAI
PADA SEKRETARIAT DEWAN OKU TIMUR
Dublin Core
Title
PENGARUH MOTIVASI TERHADAP GAIRAH KERJA PEGAWAI
PADA SEKRETARIAT DEWAN OKU TIMUR
PADA SEKRETARIAT DEWAN OKU TIMUR
Subject
motivasi dan gairah kerja
Description
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui besarnya pengaruh motivasi terhadap
gairah kerja pegawai pada Sekretariat Dewan OKU Timur. Berdasarkan hasil
analisis koefisien korelasi didapat bahwa motivasi terdapat pengaruh terhadap
gairah kerja pegawai pada Sekretariat Dewan OKU Timur yaitu r = 0,86 yang
telah dikonsultasikan dengan standard yang konservatif maka terletak diantara
0,800 – 1,000 yang artinya tergolong pada korelasi atau pengaruh yang sangat
kuat antara motivasi dengan gairah kerja pegawai pada Sekretariat Dewan OKU
Timur. Penelitian ini dilakukan pada 10 orang responden dan setelah diadakan uji
hipotesis diketahui t hitung = 4,75 dan t tabel diperoleh 1,860 dengan demikian
hipotesis yang diajukan dapat diterima. Adapun saran yang dapat diberikan adalah
karena motivasi mempunyai pengaruh yang sangat kuat terhadap gairah kerja
maka hendak pihak instansi harus memperhatikan faktor motivasi agar gairah
kerja pegawai dapat ditingkatkan.
gairah kerja pegawai pada Sekretariat Dewan OKU Timur. Berdasarkan hasil
analisis koefisien korelasi didapat bahwa motivasi terdapat pengaruh terhadap
gairah kerja pegawai pada Sekretariat Dewan OKU Timur yaitu r = 0,86 yang
telah dikonsultasikan dengan standard yang konservatif maka terletak diantara
0,800 – 1,000 yang artinya tergolong pada korelasi atau pengaruh yang sangat
kuat antara motivasi dengan gairah kerja pegawai pada Sekretariat Dewan OKU
Timur. Penelitian ini dilakukan pada 10 orang responden dan setelah diadakan uji
hipotesis diketahui t hitung = 4,75 dan t tabel diperoleh 1,860 dengan demikian
hipotesis yang diajukan dapat diterima. Adapun saran yang dapat diberikan adalah
karena motivasi mempunyai pengaruh yang sangat kuat terhadap gairah kerja
maka hendak pihak instansi harus memperhatikan faktor motivasi agar gairah
kerja pegawai dapat ditingkatkan.
Creator
Darmanah
Date
26 November 2020
Contributor
PERI IRAWAN
Format
PDF
Language
INDONESIA
Type
TEXT
Files
Collection
Citation
Darmanah, “PENGARUH MOTIVASI TERHADAP GAIRAH KERJA PEGAWAI
PADA SEKRETARIAT DEWAN OKU TIMUR,” Repository Horizon University Indonesia, accessed March 14, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/6098.
PADA SEKRETARIAT DEWAN OKU TIMUR,” Repository Horizon University Indonesia, accessed March 14, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/6098.