FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA
PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR MAKANAN
DAN MINUMAN PERIODE 2018-2020
Dublin Core
Title
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA
PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR MAKANAN
DAN MINUMAN PERIODE 2018-2020
PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR MAKANAN
DAN MINUMAN PERIODE 2018-2020
Subject
Struktur aktiva, profitabilitas, ukuran perusahaan ,struktur modal
Description
Pengambilan keputusan struktur modal perlu dilakukan secara optimal dan
selektif, karena setiap sumber modal memiliki jangka waktu, tingkat risiko dan
biaya yang beragam. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh struktur
aktiva, profitabilitas dan ukuran perusahaan terhadap Struktur Modal pada
perusahaan manufaktur sub sektor makanan dan minuman periode 2018-2020.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi dengan
sampel penelitian diperoleh menggunakan teknik pengambilan purposive
sampling dari laporan keuangan Bursa Efek Indonesia dan web perusahaan.
Hasil analisis struktur aktiva berpengaruh signifikan terhadap struktur modal
dengan nilai struktur aktiva 0,001<0,05. Profitabilitas tidak berpengaruh
signifikan terhadap Struktur Modal dengan nilai profitabilitas 0,679>0,05.
Ukuran Perusahaan berpengaruh signifikan terhadap Struktur Modal dengan
nilai ukuran perusahaan 0,029<0,05. Saran penelitian ini diharapkan dapat
digunakan sebagai wawasan tambahan dalam menganalisa komponen struktur
modal perusahaan seperti laba ditahan, hutang jangka panjang dan pendek,
sehingga dapat menjadi bahan pertimbangan dalam mengambil keputusan
investasi.
selektif, karena setiap sumber modal memiliki jangka waktu, tingkat risiko dan
biaya yang beragam. Tujuan penelitian untuk mengetahui pengaruh struktur
aktiva, profitabilitas dan ukuran perusahaan terhadap Struktur Modal pada
perusahaan manufaktur sub sektor makanan dan minuman periode 2018-2020.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi dengan
sampel penelitian diperoleh menggunakan teknik pengambilan purposive
sampling dari laporan keuangan Bursa Efek Indonesia dan web perusahaan.
Hasil analisis struktur aktiva berpengaruh signifikan terhadap struktur modal
dengan nilai struktur aktiva 0,001<0,05. Profitabilitas tidak berpengaruh
signifikan terhadap Struktur Modal dengan nilai profitabilitas 0,679>0,05.
Ukuran Perusahaan berpengaruh signifikan terhadap Struktur Modal dengan
nilai ukuran perusahaan 0,029<0,05. Saran penelitian ini diharapkan dapat
digunakan sebagai wawasan tambahan dalam menganalisa komponen struktur
modal perusahaan seperti laba ditahan, hutang jangka panjang dan pendek,
sehingga dapat menjadi bahan pertimbangan dalam mengambil keputusan
investasi.
Creator
Wachidah Fauziyanti1, Elvira wahyu Lestari2, Rokhmad Budiyono3
Date
20 Desember 2021
Contributor
PERI IRAWAN
Format
PDF
Language
INDONESIA
Type
TEXT
Files
Collection
Citation
Wachidah Fauziyanti1, Elvira wahyu Lestari2, Rokhmad Budiyono3, “FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA
PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR MAKANAN
DAN MINUMAN PERIODE 2018-2020,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 19, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/6518.
PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR MAKANAN
DAN MINUMAN PERIODE 2018-2020,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 19, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/6518.