Analisis Penerapan Digital Signature sebagai Otentikasi dan Pengamanan Data
Dublin Core
Title
Analisis Penerapan Digital Signature sebagai Otentikasi dan Pengamanan Data
Subject
Digital Signature; Otentikasi Dat; LSB Emmbedding; SHA; CRC3
Description
Kemajuan teknologi informasi semakin mempermudah proses pertukaran informasi, dan kemajuan tersebut tidak terlepas dari adanya komputer dan internet. Akan tetapi disamping kemajuan teknologi tersebut muncul masalah baru yakni ancaman terhadap keamanan data. Saat pertukaran informasi berlangsung informasi yang dikirimkan merupakan data plainteks dan hal ini sangat beresiko ketika ada pihak yang berhasil menyadap informasi, maka pihak tersebut akan dengan mudah mengubah informasi tersebut sebelum sampai pada penerima sebenarnya. Penerapan Digital Siganture dalam proses pengiriman data merupakan solusi untuk masalah tersebut. Dikarenakan digital signature merupakan suatu cara matematis untuk menunjukkan keotentikan suatu data. Dari beberapa penelitian yanng pernah dilakukan digital signature telah banyak dipakai dan mampu membangun suatu sistem yang aman dengan mengkombinasikan digital signature dengan berbagai algoritma seperti LSB Embedding , SHA-256, CRC32, Kurva Elpitik, dll., akan sangat mendukung dalam pembangkitan sistem yang mampu mengamankan data khusus dalam proses otentikasi data.
Creator
Heri Santoso
Publisher
Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
Date
2023
Contributor
Fajar bagus W
Format
PDF
Language
Indonesia
Type
Text
Files
Collection
Citation
Heri Santoso, “Analisis Penerapan Digital Signature sebagai Otentikasi dan Pengamanan Data,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 21, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/7071.