Sistem Informasi Pengajuan Judul Tugas Akhir Berbasis Online pada Amik Tunas Bangsa Pematang Siantar

Dublin Core

Title

Sistem Informasi Pengajuan Judul Tugas Akhir Berbasis Online pada Amik Tunas Bangsa Pematang Siantar

Subject

Sistem Informasi; Tugas Akhir

Description

Tujuan dari pembuatan sistem informasi adalah untuk membantu manusia dalam banyak hal, termasuk pengolahan data serta penyampaian informasi, hal ini akan lebih baik jika menggunakan sistem informasi berbasis online. Sistem informasi tugas akhir menjadi pilihan penulis dikarenakan masih belum adanya sistem informasi tugas akhir yang bersifat online pada AMIK Tunas Bangsa Pematangsiantar. Hal ini menyebabkan beberapa masalah seperti lambatnya penyampaian informasi, mahasiswa/i harus memberikan formulir pengajuan judul ke kampus dan lain sebagainya. Sistem ini menyediakan solusi bagi mahasiswa/i dalam proses merancang tugas akhir. Sistem ini meliputi pengajuan judul, pengumuman, judul diterima atau ditolak, informasi pembimbing dan lainnya. Penulis mencoba membangun sistem ini dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan Database MySQL agar dapat di realisasikan secara online. Dengan adanya sistem ini maka akan membantu mahasiswa dalam melaksanakan prosedur tugas akhir dengan mudah karena dapat diakses dimanapun dan kapanpun

Creator

Widodo Saputra, Jaya Tata Hardinata, Anjar Wanto, Harly Okprana

Publisher

Universitas Sumatera Utara

Date

2023

Contributor

Fajar bagus W

Format

PDF

Language

Indonesia

Type

Text

Files

Collection

Citation

Widodo Saputra, Jaya Tata Hardinata, Anjar Wanto, Harly Okprana, “Sistem Informasi Pengajuan Judul Tugas Akhir Berbasis Online pada Amik Tunas Bangsa Pematang Siantar,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 22, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/7077.