PERANCANGAN ANTARMUKA PENGGUNAWEBSITE BATIK TENUN VI MENGGUNAKAN PENDEKATAN HUMAN-CENTERED DESIGN

Dublin Core

Title

PERANCANGAN ANTARMUKA PENGGUNAWEBSITE BATIK TENUN VI MENGGUNAKAN PENDEKATAN HUMAN-CENTERED DESIGN

Subject

antarmuka pengguna, pengalaman pengguna, situs web, prototype, Human-Centered Design, UMKM

Description

Seiring dengan meningkatnya penggunaan internet di masyarakat, pemasaran melalui internet menjadi peluang bisnis yang menjanjikan bagi pelaku bisnis produk lokal. Hal ini juga berlaku bagi Batik Tenun Vi, yang mengalami kesulitan dalam menggapai pasar yanglebih luas. Batik Tenun Vi mengharapkan dengan adanya sebuah websiteperusahaandapat membantumereka mengatasi kesulitan tersebut dengan meningkatkan brand awareness, kredibilitas bisnis, dan memudahkan pencarian informasi mengenai Batik Tenun Vi. Namun,jika pada websitetersebut pengguna tidak dapat menemukan informasi, atau membeli produk dengan mudah, penggunaakan pergi ke situs lain dan mungkin memberi tahu teman dan rekan mereka mengenaipengalaman buruk tersebut. Karenanya, penelitian ini dilakukanuntuk menghasilkan solusi rancangan antarmuka penggunawebsite Batik Tenun Vi berupa high-fidelity prototypedengan menggunakan pendekatan Human-Centered Design, agarwebsite yang nantinya akan dikembangkan dapat memberikan pengalaman yang baik kepada penggunanya.Untuk memastikan bahwa rancangan solusi desain yangdihasilkan dapat memenuhi kebutuhan pengguna, dilakukanlah evaluasi dengan Usability Testing dan Single Ease Question (SEQ), serta User Experience Questionnaire (UEQ). Darievaluasi ini, rancangan mendapatkan nilai SEQ di atas 5,7 pada hampir semua skenario pengujiannya.Yang artinya,rancangan solusi desain ini memiliki usability yang cukup baik. Sedangkan untuk user experience-nya, evaluasi menggunakan UEQ menunjukkan bahwa rancangan mendapatkan nilai rata-rata 2,35padaskala Daya Tarik,2,29 pada skalaEfisiensi, 2,36 pada skala Ketepatan, 2,08 pada skala Stimulasi, dan 1,84 pada skala Kebaruan. Artinya,pada lima skala ini, rancangan termasuk pada kategori “Excellence” dan hanya satu skala saja yang termasuk kategori “Good”, yaitu pada skala Kejelasanyang mendapatkan nilai rata-rata 2,00.

Creator

Darryl Dwi Nugroho*1, Hanifah Muslimah Az-Zahra2, Yusi Tyroni Mursityo3

Source

https://just-si.ub.ac.id/index.php/just-si/article/view/70/29

Publisher

Universitas Brawijaya Malang

Date

16 Februari 2022

Contributor

Fajar bagus W

Format

PDF

Language

Indonesia

Type

Text

Files

Citation

Darryl Dwi Nugroho*1, Hanifah Muslimah Az-Zahra2, Yusi Tyroni Mursityo3, “PERANCANGAN ANTARMUKA PENGGUNAWEBSITE BATIK TENUN VI MENGGUNAKAN PENDEKATAN HUMAN-CENTERED DESIGN,” Repository Horizon University Indonesia, accessed March 14, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/7116.