PERANGKAT LUNAK MONITORING KINERJA TEKNISI PERALATAN TOL MENGGUNAKAN FRAMEWORK LARAVEL (STUDI KASUS DI RUAS TOL PALEMBANG-INDRALAYA)
Dublin Core
Title
PERANGKAT LUNAK MONITORING KINERJA TEKNISI PERALATAN TOL MENGGUNAKAN FRAMEWORK LARAVEL (STUDI KASUS DI RUAS TOL PALEMBANG-INDRALAYA)
Subject
Perangkat Lunak, Monitoring, Teknisi Peralatan Tol, Laravel
Description
Pelaporan perbaikan dan perawatan peralatan tol di Ruas Tol Palembang-Indralaya masih menggunakan sistem tertulis, selama beberapa periode terdapat masalah yang menjadi evaluasi mengenai akurasi dan kejelasan dari penulisan laporantersebut. Oleh karena itu dilakukan penelitian yang bertujuan melakukan pengembangan perangkat lunak secara sistematis sehingga menghasilkan sebuah produk yang berkualitas dan mudah dipahami. Metode yang digunakan pada penelitian inimenggunakan metode deskriptif. Pada pengumpulan data dilakukan pengamatan, wawancara dan studi literatur dengan mengunjungi langsung Ruas Tol Palembang-Indralayasebagai lokasi penelitian. Dari hasil pengumpulan data, diketahui bahwa perlu adanya pembaruan sistem agar bisa mengetahui kinerja teknisi dan kondisi terkini peralatan tol. Pengembangan perangkat lunak menggunakan metode Waterfalldengan tahapan analisis kebutuhan perangkat lunak, desain, pembuatan kode program, pengujian dan pendukung(support). Metode yang dipakai dalam penelitian ini dengan menggunakan UML(Unifed Modeling Language), bahasa pemrogramanPHP, framework Laravel dan basis data Mysql. Penelitian ini menghasilkan sebuah perangkat lunak monitoring kinerja teknisi peralatan tol berbasis web menggunakan framework laravelyang terdiri dari delapan menu utama dan empathak pengguna
Creator
Muhamad Patama Dongoran1, Ahmad Syazili2
Source
https://jsi.ejournal.unsri.ac.id/index.php/jsi/article/view/81/76
Publisher
Universitas Bina Darma
Date
Oktober 2022
Contributor
Fajar bagus W
Format
PDF
Language
Indonesia
Type
Text
Files
Collection
Citation
Muhamad Patama Dongoran1, Ahmad Syazili2, “PERANGKAT LUNAK MONITORING KINERJA TEKNISI PERALATAN TOL MENGGUNAKAN FRAMEWORK LARAVEL (STUDI KASUS DI RUAS TOL PALEMBANG-INDRALAYA),” Repository Horizon University Indonesia, accessed March 14, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/7256.