SISTEM KEAMANAN BERLAPIS MENGGUNAKAN METODE ACCESS CONTROL LIST DAN ENKRIPSI SOURCE CODE PADA WEB LOGIN

Dublin Core

Title

SISTEM KEAMANAN BERLAPIS MENGGUNAKAN METODE ACCESS CONTROL LIST DAN ENKRIPSI SOURCE CODE PADA WEB LOGIN

Subject

webform, weblogin, security, acl, encryption

Description

Dokumen web merupakan aset terpenting bagi organisasi untuk merepresentasikan laporan-laporan yang dikelola oleh server. Sedangkan form adalah pintu masuk bagi masukan-masukan yang diberikan oleh pengguna untuk dapat memanfaatkan sumber daya server, baik itu database, maupun fitur-fitur lain yang dimiliki oleh server. Penelitian ini menyoroti berkenaan dengan keamanan web login form yang merupakan pintu masuk bagi pengguna yang beragam. Tingkatan kewenangan (authorization) pengguna diatur berdasarkan Access Control List (ACL) yang diatur sedemikian rupa oleh administrator. Keamanan yang berlapis melalui beberapa tahapan yang harus dilalui oleh pengguna,mulai dari masalah validasi, verifikasi, otentikasi hingga pemberikan wewenang sesuai dengan hak yang diberikan padanya oleh administrator. Hasil yang ditemukan memberikan nilai lebih bagi web developer untuk menetapkan system keamanan standar bagi web form login yang dibangunnya. Meskipun demikian, berbagai peluang-peluang keamanan lainnya bisa saja ditemukan di penelitian selanjutnya, sesuai dengan perkembangan

Creator

Kamarudin1, Mukhaimy Gazali2 (*

Source

https://ojs.itb-ad.ac.id/index.php/JUSIN/article/view/857/283

Publisher

Universitas Muhammadiyah Banjarmasin, Banjarmasin

Date

2020

Contributor

Fajar bagus W

Format

PDF

Language

Indonesia

Type

Text

Files

Citation

Kamarudin1, Mukhaimy Gazali2 (*, “SISTEM KEAMANAN BERLAPIS MENGGUNAKAN METODE ACCESS CONTROL LIST DAN ENKRIPSI SOURCE CODE PADA WEB LOGIN,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 21, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/7431.