Peningkatan Perilaku Perawat Melalui Pengetahuan Dalam
Menjalankan Prinsip Pemberian Obat Dua Belas Benar

Dublin Core

Title

Peningkatan Perilaku Perawat Melalui Pengetahuan Dalam
Menjalankan Prinsip Pemberian Obat Dua Belas Benar

Subject

Pengetahuan,
Perilaku,
Pemberian Obat

Description

Pemberian obat adalah salah satu prosedur keperawatan yang paling
sering dilakukan. Ketelitian sangat penting dilakukan dalam
memberikan obat. Perilaku Perawat dalam memberikan obat kepada
pasien merupakan tindakan yang perlu mendapat perhatian bagi
perawat sehingga pasien aman dari tindakan adanya kesalahan dalam
pemberian obat dengan memperhatikan prinsip dalam pemberian obat.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pengetahuan
dengan perilaku perawat dalam menjalankan pemberian obat dua belas
benar. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian kuantitatif
dengan menggunakan metode penelitian deskriptif analitik dengan
desain penelitian crosssectional. Populasi penelitian ini yaitu
keseluruhan perawat ruang rawat inap yang berjumlah 152 responden,
maka besar sampel yang digunakan 101 responden dengan teknik
pengambilan sampel dengan proportionate stratified melalui uji chisquare. Hasil penelitian bahwa variabel yang bermakna signifikan
terhadap perilaku perawat dalam menjalankan prinsip pemberian obat
dua belas benar yaitu faktor pengetahuan dengan nilai p value 0,016.
Disarankan kepada perawat selalu melakukan update atau
meningkatkan kualitas asuhan, terutama tentang prinsip pemberian obat
dua belas benar.

Creator

Lilis Suryani1*, Lukman Permana2

Publisher

Department of Nursing Management, STIKes Kharisma Karawang

Date

28 november 2020

Format

PDF

Language

English

Type

Text

Files

Citation

Lilis Suryani1*, Lukman Permana2 , “Peningkatan Perilaku Perawat Melalui Pengetahuan Dalam
Menjalankan Prinsip Pemberian Obat Dua Belas Benar,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 24, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/8420.