PROSIDING-NASIONAL-KEBIDANAN-2020 POLTEKES KEMENKES CALL FOR PAPER VOL.2 NO 1
Faktor Resiko Kejadian Diare
Di Wilayah Kerja Puskesmas Langara Kecamatan
Wawonii Barat, Sulawesi Tenggara

Dublin Core

Title

PROSIDING-NASIONAL-KEBIDANAN-2020 POLTEKES KEMENKES CALL FOR PAPER VOL.2 NO 1
Faktor Resiko Kejadian Diare
Di Wilayah Kerja Puskesmas Langara Kecamatan
Wawonii Barat, Sulawesi Tenggara

Subject

Keywords: Diarrhea incidence, latrine availability, drinking water sources, trash cans

Description

Abstract— Diarrhea is still a public health problem that can cause illness and even death. Langara Health Center data shows that
the number of cases of diarrhea has increased. In 2014 the number of diarrheal disease cases was 260 cases, and in 2015 was 288 cases, while
in 2016, there were 300 cases. This study aims to determine the risk factors for diarrhea incidence in the Langara Public Health Center,
Southeast Sulawesi Province. This study aims to determine the risk factors for diarrhea incidence in the Langara Public Health Center,
Southeast Sulawesi Province. This study's population amounted to 300 people, with a total sample of 120 people consisting of 60 cases and 60
controls. Sampling was done using the random sampling technique with analysis of the test. Odds Ratio (OR). This study's variables were
restrooms that did not meet the requirements, drinking water sources, and trash cans on the incidence of diarrhea in the Langara Public
Health Center, Southeast Sulawesi. The results showed that restrooms that did not meet the requirements were a risk factor for diarrhea
incidence with an OR = 1.839, followed by drinking water sources with a risk factor for diarrhea incidence of OR = 1.605. Meanwhile, the
trash has an OR value of 1,500. It is hoped that there will be continuous education that focuses on the community about diarrhea to increase
their knowledge to prevent diarrhea incidence.
Keywords: Diarrhea incidence, latrine availability, drinking water sources, trash cans
Abstrak—Diare masih merupakan masalah kesehatan masyarakat yang menyebabkan kesakitan bahkan kematian. Data
Puskesmas Langara menunjukan bahwa jumlah kasus penyakit diare mengalami peningkatan. Tahun 2014 jumlah kasus penderita
penyakit diare sebanyak 260 kasus dan Tahun 2015 menjadi 288 kasus, sedangkan pada tahun 2016 berjumlah 300 kasus. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui factor-faktor yang bersiko terhadap kejadian diare pada Wilayah Kerja Puskesmas Langara Propinsi Sulawesi
Tenggara. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 300 orang, dengan jumlah sampel sebanyak 120 orang yang terdiri 60 kasus dan 60
kontrol. Pengambilan sampel secara dilakukan mengunakan Teknik random samling dengan analisis uji Odds Ratio (OR). Variabel dalam
penelitian ini adalah jamban yang tidak memenuhi syarat, sumber air minum dan tempat sampah terhadap kejadian diare Wilayah Kerja
Puskesmas Langara, Sulawesi Tenggara. Hasil penelitian menunjukan bahwa jamban yang tidak memenuhi syarat merupakan faktor risiko
terhadap kejadian diare dengan nilai OR = 1.839, kemudian disusul oleh sumber air minum dengan faktor risiko terhadap kejadian diare
sebesar OR= 1.605. Sedangkan untuk tempat sampah memiliki nilai OR sebesar 1.500. Diharapkan adanya penyuluhan yang lebih fokus
pada masyarakat secara kontinyu tentang diare untuk meningkatkan pengetahuan mereka sehingga dapat melakukan pencegahan terhadap
kejadian diare.

Kata kunci: Kejadian Diare, Ketersediaan Jamban, Sumber Air Minum, Tempat Sampah.

Creator

Ratna Umi Nurlila#
, Jumarddin La Fua

Source

semnas.poltekkesdepkes-sby.ac.id

Date

Surabaya, 28 Nopember 2020

Contributor

PERI IRAWAN

Format

PDF

Language

INDONESIA

Type

TEXT

Files

Tags

,Repository, Repository Horizon University Indonesia, Repository Universitas Horizon Indonesia, Horizon.ac.id, Horizon University Indonesia, Universitas Horizon Indonesia, HorizonU, Repo Horizon , ,Repository, Repository Horizon University Indonesia, Repository Universitas Horizon Indonesia, Horizon.ac.id, Horizon University Indonesia, Universitas Horizon Indonesia, HorizonU, Repo Horizon , ,Repository, Repository Horizon University Indonesia, Repository Universitas Horizon Indonesia, Horizon.ac.id, Horizon University Indonesia, Universitas Horizon Indonesia, HorizonU, Repo Horizon , ,Repository, Repository Horizon University Indonesia, Repository Universitas Horizon Indonesia, Horizon.ac.id, Horizon University Indonesia, Universitas Horizon Indonesia, HorizonU, Repo Horizon ,

Citation

Ratna Umi Nurlila# , Jumarddin La Fua , “PROSIDING-NASIONAL-KEBIDANAN-2020 POLTEKES KEMENKES CALL FOR PAPER VOL.2 NO 1
Faktor Resiko Kejadian Diare
Di Wilayah Kerja Puskesmas Langara Kecamatan
Wawonii Barat, Sulawesi Tenggara,” Repository Horizon University Indonesia, accessed November 15, 2024, https://repository.horizon.ac.id/items/show/134.