Prosiding Seminar Nasional Keperawatan UNPAD 2020
STUDI LITERATUR: SCOPING REVIEW GAMBARAN FAKTOR DALAM PREHOSPITAL DELAY PADA PASIEN STROKE
Dublin Core
Title
Prosiding Seminar Nasional Keperawatan UNPAD 2020
STUDI LITERATUR: SCOPING REVIEW GAMBARAN FAKTOR DALAM PREHOSPITAL DELAY PADA PASIEN STROKE
STUDI LITERATUR: SCOPING REVIEW GAMBARAN FAKTOR DALAM PREHOSPITAL DELAY PADA PASIEN STROKE
Subject
Keterlambatan Pra-fasilitas kesehatan, Prehospital Delay, Stroke Dewasa
Description
Prehospital delay pada pasien stroke terjadi apabila pasien tiba di rumah sakit lebih dari 3-4,5 jam yang mengakibatkan bertambah buruknya kondisi pasien. Prehospital delay dipengaruhi oleh berbagai faktor, namun studi literatur yang menelaah faktor-faktor tersebut belum banyak ditemukan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran faktor dalam prehospital delay pada pasien stroke. Penelitian ini dilakukan dengan metode scoping review menggunakan database
Google Scholar, Pubmed, Sciencedirect, Ebsco, dan Researchgate. Tahapan-tahapan dari penelitian ini terdiri dari: 1) Identifikasi pertanyaan, 2) Identifikasi artikel, 3) Pemilihan artikel, 4) Pemetaan data, 5) Penyusunan dan pelaporan hasil, serta 6) konsultasi. Didapatkan 1599 artikel yang ditelaah pada judul, abstrak, isi, dan hasil sesuai dengan kriteria inklusi serta tujuan dari penelitian ini dan dijabarkan ke dalam bagan literature review. Sebanyak 13 artikel kemudian dianalisis menggunakan JBI Critical Appraisal. Kriteria inklusi yang ditetapkan adalah: artikel full text, fokus pembahasan mengenai faktor dalam prehospital delay pada pasien stroke, serta populasi dan sampel berupa pasien stroke berusia dewasa (>18 tahun) dan atau keluarga. Hasil scoping review 13 artikel menunjukan bahwa faktor yang dapat mempengaruhi prehospital delay pada pasien stroke adalah karakteristik responden, jarak, gejala stroke, sistem transportasi dan rujukan, serta stroke awareness. Penggunaan sistem transportasi yang efektif, pengenalan gejala stroke yang tepat, stroke awareness yang baik yang didukung dengan tingkat pendidikan dan pendapatan dapat
mencegah terjadinya prehospital delay pada pasien stroke. Penelitian lebih lanjut diperlukan guna meneliti secara keseluruhan mengenai keempat faktor tersebut terhadap kondisi prehospital delay pada pasien stroke.
Google Scholar, Pubmed, Sciencedirect, Ebsco, dan Researchgate. Tahapan-tahapan dari penelitian ini terdiri dari: 1) Identifikasi pertanyaan, 2) Identifikasi artikel, 3) Pemilihan artikel, 4) Pemetaan data, 5) Penyusunan dan pelaporan hasil, serta 6) konsultasi. Didapatkan 1599 artikel yang ditelaah pada judul, abstrak, isi, dan hasil sesuai dengan kriteria inklusi serta tujuan dari penelitian ini dan dijabarkan ke dalam bagan literature review. Sebanyak 13 artikel kemudian dianalisis menggunakan JBI Critical Appraisal. Kriteria inklusi yang ditetapkan adalah: artikel full text, fokus pembahasan mengenai faktor dalam prehospital delay pada pasien stroke, serta populasi dan sampel berupa pasien stroke berusia dewasa (>18 tahun) dan atau keluarga. Hasil scoping review 13 artikel menunjukan bahwa faktor yang dapat mempengaruhi prehospital delay pada pasien stroke adalah karakteristik responden, jarak, gejala stroke, sistem transportasi dan rujukan, serta stroke awareness. Penggunaan sistem transportasi yang efektif, pengenalan gejala stroke yang tepat, stroke awareness yang baik yang didukung dengan tingkat pendidikan dan pendapatan dapat
mencegah terjadinya prehospital delay pada pasien stroke. Penelitian lebih lanjut diperlukan guna meneliti secara keseluruhan mengenai keempat faktor tersebut terhadap kondisi prehospital delay pada pasien stroke.
Creator
Siti Nur Hakiki, Cecep Eli Kosasih, Anita Setyawati
Publisher
Fakultas Keperawatan Universitas Padjadjaran
Date
December 2020
Contributor
Sri Wahyuni
Rights
ISBN : 978-623-94908-1-2
Format
PDF
Language
Indonesian
Type
Text
Coverage
Prosiding Seminar Nasional Keperawatan UNPAD 2020
Files
Citation
Siti Nur Hakiki, Cecep Eli Kosasih, Anita Setyawati, “Prosiding Seminar Nasional Keperawatan UNPAD 2020
STUDI LITERATUR: SCOPING REVIEW GAMBARAN FAKTOR DALAM PREHOSPITAL DELAY PADA PASIEN STROKE,” Repository Horizon University Indonesia, accessed December 22, 2024, https://repository.horizon.ac.id/items/show/3010.
STUDI LITERATUR: SCOPING REVIEW GAMBARAN FAKTOR DALAM PREHOSPITAL DELAY PADA PASIEN STROKE,” Repository Horizon University Indonesia, accessed December 22, 2024, https://repository.horizon.ac.id/items/show/3010.