Prosiding Seminar Nasional Keperawatan UNPAD 2020
GAMBARAN SIKAP MAHASISWA FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS PADJADJARAN TERHADAP PERILAKU SEKS BEBAS

Dublin Core

Title

Prosiding Seminar Nasional Keperawatan UNPAD 2020
GAMBARAN SIKAP MAHASISWA FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS PADJADJARAN TERHADAP PERILAKU SEKS BEBAS

Subject

Mahasiswa Keperawatan Universitas Padjadjaran, Perilaku Seks Bebas, Sikap.

Description

Mahasiswa memiliki tugas perkembangan untuk menerima dan memberi cinta, yang dikembangkan dalam bentuk menjalin hubungan dengan lawan jenis dan diwujudkan dalam perilaku seksual. Pada umumnya mahasiswa pernah melakukan aktivitas seksual dengan pasangan
seksnya seperti kissing, necking, petting, dan intercourse. Fenomena tersebut perlu memerlukan perhatian khusus dari berbagai pihak agar tidak berdampak buruk bagi mahasiswa maupun lingkungannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran sikap mahasiswa Fakultas Keperawatan UNPAD terhadap perilaku seks bebas. Metode : Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan jumlah responden sebanyak 240 orang yang diambil dengan menggunakan teknik stratified random sampling, dilanjut dengan teknik propotional sampling. Responden adalah mahasiswa Fakultas Keperawatan angkatan 2013-2016. Data diperoleh dari kuesioner dengan menggunakan skala likert, dan menggunakan analisa distribusi frekuensi. Hasil dikelompokkan menjadi 2 yaitu mendukung dengan skor T ≥ 50 dan tidak mendukung dengan skor T <50. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebanyak 128 mahasiswa (53,3%) bersikap tidak mendukung terhadap perilaku seks bebas dan sebanyak 112 mahasiswa (46,7%) bersikap mendukung terhadap perilaku seks bebas. Hal ini dipengaruhi oleh faktor lingkungan, sosial dan spiritual.Simpulan dan rekomendasi : Sebagian besar mahasiswa bersikap tidak mendukung perilaku seks bebas. Upaya untuk mempertahankan sikap, dibutuhkan keterlibatan berbagai pihak khusunya pihak fakultas (Tim TPBK) melakukan pendekatan yang tepat kepada mahasiswa dan berinovasi dalam mengedukasi bahaya seks bebas dari berbagai perspektif.

Creator

Zihan Rahminabillah, Suryani, Nita Fitria

Publisher

Fakultas Keperawatan Universitas Padjadjaran

Date

December 2020

Contributor

Sri Wahyuni

Rights

ISBN : 978-623-94908-1-2

Format

PDF

Language

Indonesian

Type

Text

Coverage

Prosiding Seminar Nasional Keperawatan UNPAD 2020

Files

Tags

,Repository, Repository Horizon University Indonesia, Repository Universitas Horizon Indonesia, Horizon.ac.id, Horizon University Indonesia, Universitas Horizon Indonesia, HorizonU, Repo Horizon ,

Citation

Zihan Rahminabillah, Suryani, Nita Fitria, “Prosiding Seminar Nasional Keperawatan UNPAD 2020
GAMBARAN SIKAP MAHASISWA FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS PADJADJARAN TERHADAP PERILAKU SEKS BEBAS,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 18, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/3011.