PROSIDING SEMINAR NASIONAL KEBIDANAN 2021
STIKes Syedza Saintika Padang Vol. 1 No. 1 : “Kebijakan Strategi dan Penatalaksanaan Penanggulangan Covid di Indonesia”
PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN DENGAN MEDIA SOSIAL TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN SISWA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI
Dublin Core
Title
PROSIDING SEMINAR NASIONAL KEBIDANAN 2021
STIKes Syedza Saintika Padang Vol. 1 No. 1 : “Kebijakan Strategi dan Penatalaksanaan Penanggulangan Covid di Indonesia”
PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN DENGAN MEDIA SOSIAL TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN SISWA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI
STIKes Syedza Saintika Padang Vol. 1 No. 1 : “Kebijakan Strategi dan Penatalaksanaan Penanggulangan Covid di Indonesia”
PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN DENGAN MEDIA SOSIAL TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN SISWA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI
Subject
Penyuluhan kesehatan; kesehatan reproduksi; media sosial; remaja
Description
Masa remaja merupakan periode terjadinya pertumbuhan dan perkembangan yang pesat baik secara fisik, sehingga berisiko mengalami permasalahan remaja seperti seperti masalah seksualitas kehamilan tidak diinginkan dan aborsi, dan terinfeksi penyakit menular seksual. Secara global diperolah data 40% dari total kasus HIV terjadi pada kaum muda yang berusia 15-24 tahun. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh penyuluhan kesehatan dengan media sosial terhadap tingkat pengetahuan siswa tentang kesehatan reproduksi di SMAN 5 Wajo. Penelitian ini merupakan penelitian pre eksperimen dengan rancangan one group pretest and posttes design. Jumlah sampel yang digunakan sebanyak 40 responden yang ditarik menggunakan total sampling. Data dikumpulkan menggunakan kuesioner dan dianalisis dengan uji paired t-test. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh rata-rata (mean) pengetahuan responden tentang kesehatan reproduksi pada saat pre-test adalah 11,72 dan pada post-test meningkat menjadi 20,22. Hasil uji statistik diperoleh nilai p = 0,000 (p < 0,05) yang menunjukkan bahwa ada perbedaan rata-rata skor (mean) pengetahuan responden pada saat pre-test dan post-test sebesar 8,5. Ada pengaruh penyuluhan kesehatan dengan media sosial terhadap tingkat pengetahuan siswa tentang kesehatan reproduksi di SMAN 5 Wajo. Disarankan kepada pihak sekolah untuk melakukan penyuluhan kesehatan dengan memanfaatkan media sosial yang bersifat rutin dan berkelanjutan untuk meningkatkan pengetahuan siswa tentang kesehatan reproduksi.
Creator
Hamzah B, St. Rahmawati Hamzah
Publisher
STIKes Syedza Saintika Padang
Date
13 Februari 2021
Contributor
Sri Wahyuni
Rights
ISSN :2775-3530
Format
PDF
Language
Indonesian
Type
Text
Coverage
Prosiding Seminar Nasional Kebidanan 2021 STIKes Syedza Saintika Padang
Files
Citation
Hamzah B, St. Rahmawati Hamzah, “PROSIDING SEMINAR NASIONAL KEBIDANAN 2021
STIKes Syedza Saintika Padang Vol. 1 No. 1 : “Kebijakan Strategi dan Penatalaksanaan Penanggulangan Covid di Indonesia”
PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN DENGAN MEDIA SOSIAL TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN SISWA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI,” Repository Horizon University Indonesia, accessed November 22, 2024, https://repository.horizon.ac.id/items/show/45.
STIKes Syedza Saintika Padang Vol. 1 No. 1 : “Kebijakan Strategi dan Penatalaksanaan Penanggulangan Covid di Indonesia”
PENGARUH PENYULUHAN KESEHATAN DENGAN MEDIA SOSIAL TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN SISWA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI,” Repository Horizon University Indonesia, accessed November 22, 2024, https://repository.horizon.ac.id/items/show/45.