Prosiding Seminar Nasional Penelitian & Pengabdian kepada Masyarakat (SNPPKM) 2022 Universitas Harapan Bangsa
Hubungan Lama Operasi Dengan Kejadian Early Post Operative Nausea And Vomiting (PONV) Post Spinal Anestesi pada Pasien Sectio Caesarea
Dublin Core
Title
Prosiding Seminar Nasional Penelitian & Pengabdian kepada Masyarakat (SNPPKM) 2022 Universitas Harapan Bangsa
Hubungan Lama Operasi Dengan Kejadian Early Post Operative Nausea And Vomiting (PONV) Post Spinal Anestesi pada Pasien Sectio Caesarea
Hubungan Lama Operasi Dengan Kejadian Early Post Operative Nausea And Vomiting (PONV) Post Spinal Anestesi pada Pasien Sectio Caesarea
Subject
PONV, Spinal anestesi, Lama operasi, Sectio caesarea
Description
Early Post Operative Nausea and Vomiting (PONV) adalah mual dan atau muntah pasca operasi yang timbul pada 2-6 jam setelah pembedahan. Lamanya operasi dapat meningkatkan kemungkinan PONV karena pasien tidak dapat memposisikan diri akibat anestesi dan terjadi blokade neuromuskular. Penelitian bertujuan untuk mengetahui hubungan lama operasi dengan kejadian Early PONV post spinal anestesi pada pasien sectio caesarea di Rumah Sakit Bunda Palembang. Metode penelitian ini
adalah penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian observasional analitik dan desain menggunakan pendekatan cross sectional. Tehnik sampling dengan purposive sampling sebanyak 77 pasien sectio
caesarea. Data diambil dengan melihat rekam medis dan wawancara langsung pada pasien. Hasil uji statistik Fishers Exact diperoleh nilai p value 0,048. Dikarenakan nilai p value ≤ 0,05, sehingga Ho ditolak berarti ada hubungan lama operasi dengan kejadian early PONV post spinal anestesi pada pasien post sectio caesarea di ruang Operasi Rumah Sakit Bunda Palembang.
adalah penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian observasional analitik dan desain menggunakan pendekatan cross sectional. Tehnik sampling dengan purposive sampling sebanyak 77 pasien sectio
caesarea. Data diambil dengan melihat rekam medis dan wawancara langsung pada pasien. Hasil uji statistik Fishers Exact diperoleh nilai p value 0,048. Dikarenakan nilai p value ≤ 0,05, sehingga Ho ditolak berarti ada hubungan lama operasi dengan kejadian early PONV post spinal anestesi pada pasien post sectio caesarea di ruang Operasi Rumah Sakit Bunda Palembang.
Creator
Restu Pujianto, Wilis Sukmaningtyas, Ikit Netra Wirakhmi
Publisher
LPPM Universitas Harapan Bangsa
Date
6 Oktober 2022
Contributor
Sri Wahyuni
Rights
ISSN : 2809-2767
Format
PDF
Language
Indonesian
Type
Text
Coverage
Prosiding Seminar Nasional Penelitian & Pengabdian kepada Masyarakat (SNPPKM) 2022 Universitas Harapan Bangsa
Files
Citation
Restu Pujianto, Wilis Sukmaningtyas, Ikit Netra Wirakhmi, “Prosiding Seminar Nasional Penelitian & Pengabdian kepada Masyarakat (SNPPKM) 2022 Universitas Harapan Bangsa
Hubungan Lama Operasi Dengan Kejadian Early Post Operative Nausea And Vomiting (PONV) Post Spinal Anestesi pada Pasien Sectio Caesarea,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 19, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/553.
Hubungan Lama Operasi Dengan Kejadian Early Post Operative Nausea And Vomiting (PONV) Post Spinal Anestesi pada Pasien Sectio Caesarea,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 19, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/553.