ANALISIS STRATEGI PADA UKM KERAJINAN PERAK SIDOARJO

Dublin Core

Title

ANALISIS STRATEGI PADA UKM KERAJINAN PERAK SIDOARJO

Subject

Analisis Strategi, Analisis SWOT, UKM

Description

Salah satu usaha kecil yang mengalami dampak pandemi covid-19 adalah usaha
kerajinan perak di Kabupaten Sidoajo. Dinamika lingkungan yang terjadi baik
secara internal maupun eksternal perlu dihadapi dan diantisipasi supaya tidak
gulung tingkar. Melalui analisis SWOT dapat dirumuskan berbagai alterantif
strategi yang sesuai. Penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, dengan obyek
penelitian adalah UKM ‘AS’. Sedangkan yang menjadi subyek penelitian adalah
pemilik dan karyawan UKM ‘AS’. Pengumpulan data menggunakan observasi,
wawancara semi terstruktur. Hasil penelitian ini adalah UKM ‘AS’ dalam
menghadapi dinamika lingkungan yang terjadi bisa menerapkan strategi Agresif
melalui perluasan pasar, memaksimalkan peran mitra distributor,
mengembangkan produk dan mendorong peningkatan skill para karyawan

Creator

Novi Marlena1, Tri Sudarwanto2

Date

20 Desember 2021

Contributor

PERI IRAWAN

Format

PDF

Language

INDONESIA

Type

TEXT

Files

Collection

Citation

Novi Marlena1, Tri Sudarwanto2, “ANALISIS STRATEGI PADA UKM KERAJINAN PERAK SIDOARJO,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 19, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/6414.