Pengaruh Kedisiplinan Kerja, Kepuasan Kerja, dan Komitmen Afektif terhadap Kinerja Karyawan di PT Wijaya Karya Industri Energi (The Influence of Work Discipline, Job Satisfaction, and Affective Commitment on Employee Performance at PT Wijaya Karya Industri Energi)
Dublin Core
Title
Pengaruh Kedisiplinan Kerja, Kepuasan Kerja, dan Komitmen Afektif terhadap Kinerja Karyawan di PT Wijaya Karya Industri Energi (The Influence of Work Discipline, Job Satisfaction, and Affective Commitment on Employee Performance at PT Wijaya Karya Industri Energi)
Subject
kedisiplinan kerja; kepuasan kerja; kinerja karyawan; komitmen afektif
Description
Kedisiplinan kerja, kepuasan kerja dan komitmen afektif merupakan tiga faktor dari beberapa faktor yang diduga mempengaruhi kinerja karyawan di PT Wijaya Karya Industri Energi. Dilakukan
penelitian ini untuk membuktikan pengaruh kedisiplinan kerja, kepuasan kerja dan komitmen afektif terhadap kinerja karyawan PT Wijaya Karya Industri Energi. Penelitian ini dilakukan di PT Wijaya
Karya Industri Energi dengan metode sensus (jenuh) berjumlah 60 responden. Pengambilan data dilakukan dengan instrumen kuesioner dari lima skala dari sangat tidak setuju sampai dengan sangat setuju. Penelitian ini dilakukan secara kuantitatif yaitu dengan mendeskripsikan data penelitian. Analisis regresi linier berganda digunakan sebagai alat analisis dan pengujian hipotesis dilakukan dengan uji t atau uji F. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa kedisiplinan kerja dan kepuasan kerja berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kinerja karyawan, sementara komitmen afektif berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja karyawan. Hasil persamaan regresi Y = 5.777 + 0.185 X1 + 0.275 X2 + 0.365 X3, dengan Koefisien Determinasi sebesar 42.8%.
penelitian ini untuk membuktikan pengaruh kedisiplinan kerja, kepuasan kerja dan komitmen afektif terhadap kinerja karyawan PT Wijaya Karya Industri Energi. Penelitian ini dilakukan di PT Wijaya
Karya Industri Energi dengan metode sensus (jenuh) berjumlah 60 responden. Pengambilan data dilakukan dengan instrumen kuesioner dari lima skala dari sangat tidak setuju sampai dengan sangat setuju. Penelitian ini dilakukan secara kuantitatif yaitu dengan mendeskripsikan data penelitian. Analisis regresi linier berganda digunakan sebagai alat analisis dan pengujian hipotesis dilakukan dengan uji t atau uji F. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa kedisiplinan kerja dan kepuasan kerja berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kinerja karyawan, sementara komitmen afektif berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja karyawan. Hasil persamaan regresi Y = 5.777 + 0.185 X1 + 0.275 X2 + 0.365 X3, dengan Koefisien Determinasi sebesar 42.8%.
Creator
Elvira Rosa Nafa Nalapraya; Titing Widyastuti
Source
http://ejurnal.stieipwija.ac.id/index.php/prc
Publisher
LP2M Universitas IPWIJA
Date
31 Agt 2024
Contributor
Sri Wahyuni
Rights
ISSN 2355-8733
Format
PDF
Language
Indonesian
Type
Text
Coverage
Prosiding Manajerial dan Kewirausahaan VIII Seminar Nasional dan Prosiding VIII “Manajemen & Keamanan Data dalam Tata Kelola Organisasi”LP2M Universitas IPWIJA, 26 Juli 2024
Citation
Elvira Rosa Nafa Nalapraya; Titing Widyastuti, “Pengaruh Kedisiplinan Kerja, Kepuasan Kerja, dan Komitmen Afektif terhadap Kinerja Karyawan di PT Wijaya Karya Industri Energi (The Influence of Work Discipline, Job Satisfaction, and Affective Commitment on Employee Performance at PT Wijaya Karya Industri Energi),” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 19, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/6613.