Prosiding Manajerial dan Kewirausahaan STIE IPWI Jakarta
Dublin Core
Title
Prosiding Manajerial dan Kewirausahaan STIE IPWI Jakarta
Collection Items
Pengaruh Kedisiplinan Kerja, Kepuasan Kerja, dan Komitmen Afektif terhadap Kinerja Karyawan di PT Wijaya Karya Industri Energi (The Influence of Work Discipline, Job Satisfaction, and Affective Commitment on Employee Performance at PT Wijaya Karya Industri Energi)
Kedisiplinan kerja, kepuasan kerja dan komitmen afektif merupakan tiga faktor dari beberapa faktor yang diduga mempengaruhi kinerja karyawan di PT Wijaya Karya Industri Energi. Dilakukan
penelitian ini untuk membuktikan pengaruh kedisiplinan kerja,…
penelitian ini untuk membuktikan pengaruh kedisiplinan kerja,…
PENGARUH RASIO LIKUDITAS, RASIO SOLVABILITAS DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP POTENSI KEBANGKRUTAN PERUSAHAAN RITEL YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2019 – 2023 The Effect of Liquidity Ratios, Solvency Ratios, and Profitability Ratios on The Bankruptcy Potential of Retail Companies Listed on The Indonesia Stock Exchange for The Year 2019 – 2023
Rasio likuiditas, rasio solvabilitas, dan rasio profitabilitas merupakan tiga dari beberapa faktor yang diduga relatif besar dalam mempengaruhi potensi kebangkrutan. Untuk membuktikan pengaruh ketiganya maka dilakukan penelitian ini dengan tujuan…
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT BPR MITRA DAYA MANDIRI The Influence of Leadership Style, Motivation, and Work Environment on Employee Performance at PT BPR Mitra Daya Mandiri
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui secara parsial pengaruh gaya kepemimpinan, motivasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan pada PT. BPR Mitra Daya Mandiri. Populasi dalam
penelitian ini adalah karyawan PT. BPR Mitra Daya Mandiri.…
penelitian ini adalah karyawan PT. BPR Mitra Daya Mandiri.…
BRAND AMBASSADOR, PROMOSI MEDIA SOSIAL, DAN E SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUTUSAN PENGGUNAAN LAYANAN ALLO BANK Brand Ambassadors, Social Media Promotion, and E Service Quality on Usage Decisions Allo Bank Service
Penelitian memiliki tujuan untuk menjawab asumsi peneliti dengan menguji brand ambassador, promosi media sosial, dan e-service quality terhadap keputusan penggunaan layanan Allo Bank.
Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif…
Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif…
Dampak Serangan Social Engineering Studi Kasus Data Breach di Indonesia (Impact of Social Engineering Attacks Case Study of Data Breach in Indonesia)
Social engineering telah menjadi ancaman keamanan siber yang signifikan di Indonesia, menyebabkan kerugian finansial, pencurian identitas, kerusakan reputasi, dan gangguan operasional.
Studi ini mengevaluasi dampak social engineering dalam konteks…
Studi ini mengevaluasi dampak social engineering dalam konteks…
PENGARUH MODEL KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT UNIVERSAL CARPET AND RUGS The Influence of Leadership Model, Organizational Culture and Work Motivation on Employee Performance of PT Universal Carpet and Rugs
Tujuan dari peneltian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh model kepemimpinan, budaya organisasi, motivasi kerja terhadap kinerja karyawan PT Universal Carpet and Rugs. Adapun
penelitian ini merupakan penelitian studi kasus dengan metode…
penelitian ini merupakan penelitian studi kasus dengan metode…
ANALISIS PENGARUH PENGEMBANGAN KARIR, DISIPLIN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT SAMUDRA FERRY Analysis of The Influence of Career Development, Discipline and Motivation on Employee Performance on PT Samudra Ferry
Tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh pengembangan karir terhadap kinerja, disiplin terhadap kinerja, dan motivasi terhadap kinerja karyawan pada PT Samudra Ferry. Metode
penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis…
penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis…
Collection Tree
- FMB
- MANAJEMEN
- PROSIDING MANAJEMEN
- Prosiding Manajerial dan Kewirausahaan STIE IPWI Jakarta
- PROSIDING MANAJEMEN
- MANAJEMEN