Organizational Citizenship Behaviour, Komitmen Afektif,
dan Keadilan Organisasional terhadap Kinerja Karyawan

Dublin Core

Title

Organizational Citizenship Behaviour, Komitmen Afektif,
dan Keadilan Organisasional terhadap Kinerja Karyawan

Subject

organizational citizenship behavior, komitmen afektif, keadilan
organisasional, kinerja

Description

Kinerja merupakan hal yang krusial dalam organisasi ataupun perusahaan. Tiap-tiap
organisasi selalu berupaya untuk dapat memaksimalisasi kinerja karyawan agar dapat
mencapai tujuan yang telah ditetapkan, sehingga perusahaan ataupun organisasi perlu
untuk menginternalisasi faktor-faktor yang dapat memberikan pengaruh pada kinerja
karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mendeskripsikan variabel
organizational citizenship behavior (OCB), komitmen afektif dan keadilan
organisasional dalam pengaruhnya terhadap kinerja karyawan di PD BPR BKK
Kabupaten Batang. Sampel yang ditetapkan sebanyak 65 responden. Data dalam
penelitian ini dianalisis menggunakan teknik analisis regresi linear berganda
menggunakan program SPSS ver.23.0 for Windows. Hasil penelitian menunjukkan
bahwa Organizational Citizenship Behaviour memiliki nilai beta 1,233 dengan taraf sig.
0,000 < 0,05. Artinya, variabel OCB memiliki pengaruh secara positif dan signifikan
terhadap kinerja karyawan di PD BPR BKK Batang. Variabel komitmen afektif (X2)
memiliki nilai beta positif 0,703 dengan taraf sig. 0.000 < 0,05. Artinya, variabel
komitmen afektif memiliki pengaruh positif terhadap kinerja karyawan PD BPR BKK
Batang. variabel keadilan organisasional (X3) menunjukkan nilai beta positif 0,104
dengan taraf sig. 0,397 > 0,05. Artinya, keadilan organisasional memiliki pengaruh
positif tetapi tidak signifikan terhadap kinerja karyawan PD BPR BKK Batang.

Creator

Sapta Yulinar Maulidya1, Emi Widayah2, Riza Avita Lilyani3, Dhea Leviana4, RatihPratiwi5
1,2,3,4,5Universitas Wahid Hasyim

Date

2021

Contributor

PERI IRAWAN

Format

PDF

Language

INDONESIA

Type

TEXT

Files

Collection

Citation

Sapta Yulinar Maulidya1, Emi Widayah2, Riza Avita Lilyani3, Dhea Leviana4, RatihPratiwi5 1,2,3,4,5Universitas Wahid Hasyim, “Organizational Citizenship Behaviour, Komitmen Afektif,
dan Keadilan Organisasional terhadap Kinerja Karyawan,” Repository Horizon University Indonesia, accessed March 15, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/6675.