PROSIDING SEMINAR NASIONAL KESEHATAN 2020 FAKULTAS ILMU KESEHATAN UPN VETERAN JAKARTA 28 JANUARI 2020
Perbedaan Pengetahuan dan Sikap Tentang PHBS Pada Santri Melalui
Promosi Kesehatan di Pondok Pesantren Sulaimaniyah
Dublin Core
Title
PROSIDING SEMINAR NASIONAL KESEHATAN 2020 FAKULTAS ILMU KESEHATAN UPN VETERAN JAKARTA 28 JANUARI 2020
Perbedaan Pengetahuan dan Sikap Tentang PHBS Pada Santri Melalui
Promosi Kesehatan di Pondok Pesantren Sulaimaniyah
Perbedaan Pengetahuan dan Sikap Tentang PHBS Pada Santri Melalui
Promosi Kesehatan di Pondok Pesantren Sulaimaniyah
Subject
Perilaku Hidup Bersih dan Sehat; Pesantren; Promosi Kesehatan; Santri
Description
Salah satu upaya untuk meningkatkan derajat kesehatan santri dan warga
pondok pesantren lainnya adalah dengan membiasakan perilaku hidup bersih dan sehat.
Promosi kesehatan merupakan upaya yang dapat dilakukan untuk meningkatkan kesadaran
santri tentang PHBS. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbedaan pengetahuan
dan sikap tentang PHBS pada santri melalui promosi kesehatan, dengan menggunakan
media video.
Metode: Metode penelitian yang digunakan adalah Pre experimental design (pra
eksperimen) dengan desain rancangan one grup pretest posttest dengan menggunakan
kuesioner. Penelitian dilaksanakan pada bulan Desember 2019 di Pondok Pesantren
Sulaimaniyah Bogor dengan jumlah sampel sebanyak 48 santri.
Hasil: Hasil uji statistik wilcoxon pada pengetahuan maupun sikap responden yang
diberikan media video diperoleh P-value sebesar 0,001.
Kesimpulan: Terdapat perbedaan yang bermakna pada rata-rata pengetahuan dan sikap
sebelum dan sesudah promosi kesehatan. Saran bahwa media video dapat digunakan
sebagai media pembelajaran yang efektif.
Kata Kunci: Perilaku Hidup Bersih dan Sehat; Pesantren; Promosi Kesehatan; Santri
pondok pesantren lainnya adalah dengan membiasakan perilaku hidup bersih dan sehat.
Promosi kesehatan merupakan upaya yang dapat dilakukan untuk meningkatkan kesadaran
santri tentang PHBS. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbedaan pengetahuan
dan sikap tentang PHBS pada santri melalui promosi kesehatan, dengan menggunakan
media video.
Metode: Metode penelitian yang digunakan adalah Pre experimental design (pra
eksperimen) dengan desain rancangan one grup pretest posttest dengan menggunakan
kuesioner. Penelitian dilaksanakan pada bulan Desember 2019 di Pondok Pesantren
Sulaimaniyah Bogor dengan jumlah sampel sebanyak 48 santri.
Hasil: Hasil uji statistik wilcoxon pada pengetahuan maupun sikap responden yang
diberikan media video diperoleh P-value sebesar 0,001.
Kesimpulan: Terdapat perbedaan yang bermakna pada rata-rata pengetahuan dan sikap
sebelum dan sesudah promosi kesehatan. Saran bahwa media video dapat digunakan
sebagai media pembelajaran yang efektif.
Kata Kunci: Perilaku Hidup Bersih dan Sehat; Pesantren; Promosi Kesehatan; Santri
Creator
Utami Kurnia Sari, Ayu Anggraeni Dyah Purbasari, Terry Y.R.Pristya
Format
pdf
Language
indonesia
Type
text
Files
Citation
Utami Kurnia Sari, Ayu Anggraeni Dyah Purbasari, Terry Y.R.Pristya, “PROSIDING SEMINAR NASIONAL KESEHATAN 2020 FAKULTAS ILMU KESEHATAN UPN VETERAN JAKARTA 28 JANUARI 2020
Perbedaan Pengetahuan dan Sikap Tentang PHBS Pada Santri Melalui
Promosi Kesehatan di Pondok Pesantren Sulaimaniyah,” Repository Horizon University Indonesia, accessed November 22, 2024, https://repository.horizon.ac.id/items/show/378.
Perbedaan Pengetahuan dan Sikap Tentang PHBS Pada Santri Melalui
Promosi Kesehatan di Pondok Pesantren Sulaimaniyah,” Repository Horizon University Indonesia, accessed November 22, 2024, https://repository.horizon.ac.id/items/show/378.