KERJA CERDAS SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PRODUKTIVITAS
KARYAWAN PT INDOMOBIL SEMARANG

Dublin Core

Title

KERJA CERDAS SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PRODUKTIVITAS
KARYAWAN PT INDOMOBIL SEMARANG

Subject

Support, Lingkungan, Kerja Cerdas, Produktivitas

Description

Penelitian ini bertujuan mengetahui supervisory support, lingkungan non fisik, kerja cerdas pada
produktivitas kerja karyawan PT Indomobil Semarang . Penelitian ini menggunakan metode
kuantitatif, Data yang dikumpulkan menggunakan kuesioner dan sampel yang diambil sebanyak
55 orang karyawan di PT. Indomobil Semarang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variable
Supervisory support, Lingkungan Non Fisik, Kerja Cerdas yang digunakan dalam penelitian ini
sudah valid dan secara parsial beberapa variable menunjukkan hasil yang tidak signifikan dan
berpengaruh negatif. Hasil uji secara simultan variable Supervisory support, Lingkungan Non
Fisik, Kerja Cerdas secara bersama-sama dapat digunakan untuk memprediksi produktivitas
kerja.

Creator

Josevira Anisa Aldry, Sabiul Anwar, Wahyu Setiawan,
Muhammad Choirul Nafiin, Ratih Pratiwi, S.pd., M.Si., M.M

Date

2021

Contributor

PERI IRAWAN

Format

PDF

Language

INDONESIA

Type

TEXT

Files

Collection

Citation

Josevira Anisa Aldry, Sabiul Anwar, Wahyu Setiawan, Muhammad Choirul Nafiin, Ratih Pratiwi, S.pd., M.Si., M.M, “KERJA CERDAS SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PRODUKTIVITAS
KARYAWAN PT INDOMOBIL SEMARANG,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 22, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/6669.