Budaya Organisasi Dan Pengaruhnya Terhadap Kinerja Karyawan di Koperasi Rejo Makmur
Kabupaten Semarang
Dublin Core
Title
Budaya Organisasi Dan Pengaruhnya Terhadap Kinerja Karyawan di Koperasi Rejo Makmur
Kabupaten Semarang
Kabupaten Semarang
Subject
budaya organisasi, kepemimpinan, kinerja karyawan
Description
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh budaya organisasi terhadap kinerja karyawan, dan mengetahui pengaruh kepemimpinan terhadap kinerja karyawan di Koperasi Rejo Makmur kabupaten Semarang.Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan di Koperasi Rejo Makmur kabupaten Semarang sebanyak 51 karyawan. Penelitian ini tidak melakukan pengambilan sampel. Metode penelitian yang digunakan adalah metode analisis deskriptif, metode analisis statistic yang terdiri dari analisis regresi linier berganda, pengujian signifikan parsial (uji-t) dan pengujian koefisien determinasi (R2). Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan positif antara budaya organisasi dan kepemimpinan terhadap kinerja karyawan.Saran dalam penelitian ini adalah pentingnya supervisor untuk meningkatkan budaya organisasi dan kepemimpinan yang baik. Hal ini dilakukan agar kinerja karyawan dapat meningkat.
Creator
Setya Ningrum1, Natoil2 , Rina Sofiana3
Date
2024
Contributor
PERI IRAWAN
Format
PDF
Language
INDONESIA
Type
TEXT
Files
Collection
Citation
Setya Ningrum1, Natoil2 , Rina Sofiana3, “Budaya Organisasi Dan Pengaruhnya Terhadap Kinerja Karyawan di Koperasi Rejo Makmur
Kabupaten Semarang,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 18, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/6807.
Kabupaten Semarang,” Repository Horizon University Indonesia, accessed April 18, 2025, https://repository.horizon.ac.id/items/show/6807.